Kategori: BERITA

2 bulan yang lalu

CHIANG MAI, Kaifanews – Tim nasional Indonesia U-22 harus mengakhiri perjalanan lebih cepat di cabang sepak bola putra SEA Games 2025. Kemenangan 3-1 atas Myanmar pada laga penutup Grup C tidak cukup menyelamatkan Garuda Muda dari kegagalan melaju ke babak semifinal. Bertanding di 700th Anniversary Stadium, Chiang Mai, Jumat (12/12/2025) malam WIB, Indonesia datang dengan […]